[Beauty] : Mengenal kata Maskne Yang Lagi Trend Belakangan Ini dan Cara Mengatasinya #Masknefree

by - March 18, 2021

Mungkin pada penasaran apa sih arti dari #Masknefree. Well.... Kata Maskne belakangan mendadak trend selama pademi, maskne sendiri merupakan singkatan dari mask acne. Sesuai namanya, jerawat ini timbul akibat pemakaian masker yang terlalu lama. Yang terjadi adalah kulit mengalami gesekan berkali-kali hingga membuat micro-tears atau luka kecil. Sedangkan kata free kalau di terjemahkan ke bahasa Indonesia memiliki arti beba. Jadi Masknefree = Bebas dari jerawat karena pemakaian masker. 

Oalaahh.... 
Terus harus gimana dong?! Kan nggak pengen jerawatan tapikan pakai masker selama pademi itu wajib. TT__TT
Tenang gaes, amanda bakalan share 2 cara mengatasinya  di blogpost kali ini. Langsung aja scroll down!!

  • Pertama 

Jangan lupa untuk selalu membersihkan wajah pagi dan malam hari terutama area yang tertutup masker dengan lebih teliti. Perlu diperhatikan untuk menggunakan pembersih non-soap yang lembut dan pelembap ringan yang fragrance-free. Biasanya amanda selalu bersihkan wajah pakai Bioderma Sensibio H20 Micellar Water, pembersih wajah tanpa dibilas yang dapat berfungsi sekaligus sebagai make up remover. Sudah hampir 5 tahunan pakai ini, selalu repurchase sampai nyetok beberapa botol gitu dirumah. 
Kenapa kok konsisten banget selama hampir 5 tahun!? 
Apa yang bikin Bioderma Sensibio H20 Micellar Water ini special? 


1st, Hingga hari ini Bioderma memiliki > 35 tahun pengalaman dalam pemahaman kulit, serta lebih dari >50 tahun paten international! Yang berarti manfaat/ khasiat dari pemakaian hanya bisa di rasakan apabila menggunakan bioderma. Patentnya Bioderma: Perservasi alami, Anti oksidan, anti peradangan, melembabkan, membuat kulit lebih kuat, tahan, dan segar.
2nd, Menggunakan air yang dimurnikan dengan 9 langkah pemurnian: memiliki kualitas yang sama dengan air medis untuk injeksi, jenis air yang paling murni dan paling aman.
3nd, All in one (bisa untuk seluruh wajah termasuk area mata dan bibir). 
4th, Pemilik kulit sensitif sekalipun dapat menggunakannya. 
5th, Bener-bener bersih mengangkat kotoran & make up yang menempel di wajah.



Tidak hanya amanda, menurut salah satu website kecantikan 91% dari 3161 users yang review Bioderma Sensibio H20 merekomendasikannya juga loh!!! 



Here a bit story from me



  • Kedua

Kurangi makeup yang kita gunakan, kalau amanda rekom nih better skincarean aja (toner, moisturizer dan pakai sun protection). Tapi, kalau kudu pakai makeup pilh bb/ foundie yang texturenya cair dan mengandung SPF. SPF atau sun protection factor mengukur seberapa baik tabir surya melindungi kulit kita dari paparan sinar UVB. Hal ini terlihat seperti SPF 100 akan memberikan perlindungan ganda dari SPF 50, atau hampir tiga kali lipat perlindungan SPF 30.
Lately, aku lagi coba pakai Bioderma Photoderm Max SPF 100 nih. Pas dipakai enak adem gitu dan tidak ada sensasi cekit2. Texturenya juga ringan, mudah ngeblend gitu di kulit. 






In the end, mau thank you sama Bioderma soalnya produknya membantu masalah kulit banget! Pademi gini kan kudu banget pakai masker. Plus clozetteid yang uda kasi kesempatan buat nyobain produknya Bioderma nih. ^ ^ 
Last but not least follow @bioderma_indonesia dan @clozetteid  (di clozette kalian juga bisa update soal beauty, fashion and lifestyle di clozetteid langsung aja kepoin instagramnya~ .
Afterall.. Thank you for reading, see you on the next blogpost~ 

You May Also Like

4 comments

  1. bnr kak. lbh baik skincare.an aj dlu wkt pake masker.. tkut2 mlh jd maskne kan :(

    ReplyDelete
  2. Wah thanks for sharing kak amanda bermanfaat banget nih. Aku baru tsu juga kalo ada produk Bioderma Photoderm Max SPF 100

    ReplyDelete
  3. Makasih banyak info nya kak😍😍

    ReplyDelete
  4. Makasih infonya kak, sangat bermanfaat

    ReplyDelete